4 Fungsi Utama Blog Bagi Kebutuhan Primer Pembaca
4 Fungsi Utama Blog Bagi Kebutuhan Primer Pembaca adalah sebuah rekomendasi kepada para penulis untuk membahas tentang ilmu mengenai blog yang menjadi sangat penting. Blog merupakan tempat untuk berbagi ilmu dengan gratis melalui sebuah form terbuka yang dapat diakses dimanapun dan kapanpun. Blog memberikan keuntungan baik kepada pembaca (berupa ilmu) dan kepada penulis (berupa uang). Banyak yang berpikiran bahwa ilmu didapatkan tidak dari buku atau sumber ilmu lainnya, tetapi perlu diingat bahwa sumber dari segala sumber adalah pikiran manusia.
Kita akan membahas tentang fungsi utama blog yang menjadi kebutuhan bagi pembaca yang sudah setia dengan blog anda. Apabila terjadi sesuatu misalkan anda mengecewakan mereka maka branding yang akan anda tampilkan tidak akan disukai. Kebanyakan manusia pastinya tidak suka untuk dikecewakan bukan? oleh karena itu, pikirkan kembali mengenai beberapa aspek yang menjadi poin penting kita pada bahasan kali ini. Aspek tersebut dapat membuat anda menjadi seorang penulis yang bersungguh-sungguh demi kepuasan seorang pembaca. Jika pembaca sudah puas maka dia akan menggunakan kesempatan untuk membagikan ilmu itu kepada orang lain (backlink).
Keuntungan dari kita yang telah mempelajari fungsi utama blog bagi kebutuhan pembaca adalah dasar untuk menentukan langkah yang diambil. Jika dasarnya kita sudah mengetahui tentang fungi sebuah blog maka kita yang menjalankannya tidak akan merasa bosan. Ibaratnya anda sudah mempunyai sebuah pekerjaan tetap dan kewajibannya adalah mengurus dokumen negara. Kewajiban itu harus anda lakukan dengan sempurna untuk mendapatkan yang namanya hak (gaji). Blog bagi seorang penulis adalah tempat untuk menyalurkan karya dan pikiran, namun penting untuk memikirkan tentang biaya yang dikeluarkan blog tersebut.
Untuk itu, kita harus memikirkan sesuatu tentang fungsi utama blog agar nantinya kita tidak mengecewakan pembaca dan membuat mereka suka dengan artikel yang ditampilkan. Untuk membuatnya pasti membutuhkan tenaga serta usaha yang keras, hal ini juga yang dilakukan oleh banyak orang diluar sana. Mereka ada yang sukses karena gagal dan ada juga yang beruntung dapat menjadi sukses. Kesuksesan tidak didapatkan dari sebuah angan-angan semata, tapi ada kerja keras dari penulis tersebut untuk membuat pembaca suka dengan artikelnya. Dibawah ini saya akan membahas tentang fungsi utama blog bagi kebutuhan primer pembaca.
![]() |
| Source : Salesforce.com |
Keuntungan dari kita yang telah mempelajari fungsi utama blog bagi kebutuhan pembaca adalah dasar untuk menentukan langkah yang diambil. Jika dasarnya kita sudah mengetahui tentang fungi sebuah blog maka kita yang menjalankannya tidak akan merasa bosan. Ibaratnya anda sudah mempunyai sebuah pekerjaan tetap dan kewajibannya adalah mengurus dokumen negara. Kewajiban itu harus anda lakukan dengan sempurna untuk mendapatkan yang namanya hak (gaji). Blog bagi seorang penulis adalah tempat untuk menyalurkan karya dan pikiran, namun penting untuk memikirkan tentang biaya yang dikeluarkan blog tersebut.
Untuk itu, kita harus memikirkan sesuatu tentang fungsi utama blog agar nantinya kita tidak mengecewakan pembaca dan membuat mereka suka dengan artikel yang ditampilkan. Untuk membuatnya pasti membutuhkan tenaga serta usaha yang keras, hal ini juga yang dilakukan oleh banyak orang diluar sana. Mereka ada yang sukses karena gagal dan ada juga yang beruntung dapat menjadi sukses. Kesuksesan tidak didapatkan dari sebuah angan-angan semata, tapi ada kerja keras dari penulis tersebut untuk membuat pembaca suka dengan artikelnya. Dibawah ini saya akan membahas tentang fungsi utama blog bagi kebutuhan primer pembaca.
1. Sumber ilmu
Tidak dapat dipungkiri bahwa seorang pembaca yang sedang melakukan pencarian sebagian besar mencari sebuah ilmu untuk dibaca. Pembaca yang melakukan aktivitas ini akan menemukan sumber-sumber (blog) yang menyediakan ilmu tersebut. Apabila yang mereka cari adalah tentang optimasi artikel mungkin yang akan muncul adalah sebagian website seperti Qimvo.com yang merupakan blog optimasi artikel. Sumber ilmu seperti itu, yang menjadi titik balik sebuah blog untuk mendapatkan lebih banyak ilmu. Ilmu tersebut akan menjadikan pembaca lebih mengetahui tentang suatu hal yang dibahas. Contohnya jika pembaca mencari optimasi artikel dan menemukan salah satu artikel dan kemudian mereka membacanya dengan sempurna. Selanjutnya, mereka pasti mendapatkan ilmu yang tertera di blog tersebut dan melakukan praktek dari teori yang didapatkan.
Untuk sebagian pembaca melihat daftar diatas, pastinya sangat yakin dengan pencarian yang dilakukan. Apabila mereka lebih mencari tentang optimasi artikel agar menarik bagi pembaca maka yang di klik adalah nomor pencarian dua. Tetapi untuk pencarian pertama dapat dikatakan bahwa pencarian yang dilakukan tidak sesuai atau bahkan tidak menarik pembaca. Sumber ilmu ini yang nantinya anda jadikan sebagai aset untuk menyenangkan pembaca dengan berbagai macam artikel yang bagus. Artikel yang bagus pasti akan sangat dikejar oleh banyak pembaca, oleh karena itu optimasi artikel anda mulai dari sekarang. Sumber ilmu menjadi penentu fungsi utama blog bagi kebutuhan pembaca karena hal ini sangat vital.
Fungsi utama blog yaitu sebagai sumber ilmu bagi para pembaca yang ingin berkunjung ke blog tersebut. Mereka sebenarnya tidak membuka suatu blog hanya untuk melakukan klik iklan, namun lebih kepada membaca artikel didalamnya. Jadi, kekuatan yang harus anda latih mulai dari sekarang adalah cara optimasi artikel yang baik dan dapat menarik bagi pembaca. Oleh karena itu, pembaca lebih memerlukan artikel yang disediakan yaitu sumber ilmu tadi untuk meningkatkan pengetahuan mereka.
Baca Juga : Pengertian SEO Bagi Para Pemula Mudah Dan Lengkap
2. Manfaat bahan bacaan
Berbagai macam manfaat telah disediakan di internet untuk mengoptimalkan penggunaan dari sesuatu. Manfaat ini bisa berbentuk fisik maupun yang dilakukan secara online, contohnya yaitu untuk menggunakan keyboard dibutuhkan kecepatan penggunaan jadi. Sedangkan didunia online (dunia maya) membutuhkan sesuatu dengan lebih spesifik lagi karena dengan menggunakan cara ini dapat membuat pembaca puas. Pembaca yang menjadi sesuatu di internet pasti kebanyakan mencari manfaat akan sesuatu. Jika pembaca akan membeli komputer, pasti dia akan mencari terlebih dahulu manfaat dari komputer itu. Misalnya, si A akan membeli komputer jenis B, lalu si A akan mencari tahu seberapa manfaat yang akan didapat jika ia membeli komputer jenis B.
Oleh karena itu, banyak yang memberitahukan bahwa mencari informasi tentang manfaat akan lebih mudah dibandingkan dengan mencari tahu sendiri. Manfaat bahan bacaan juga menjadi poin penting sebagai fungsi utama blog, karena dengan manfaat pembaca akan mendapatkan ilmu lebih. Manfaat sangat baik bagi pembaca karena itu adalah sebuah keuntungan sendiri (tidak ada kerugian) yang akan disebabkan. Oleh karena itu, pembaca lebih menyukai artikel yang menyediakan manfaat bagi orang yang membacanya.
Membaca sesuatu menjadi lebih bosan apabila tidak ada manfaat yang didapatkan oleh pembaca dari suatu artikel. Untuk itu, tetapkan dari awal saat anda ingin membuat suatu artikel tentang manfaat yang didapatkan oleh pembaca setelah membaca artikel ini. Misalnya saja tentang optimasi artikel pembaca mendapatkan manfaat agar meningkatkan optimasi dalam membuat artikel yang bagus.
Baca Juga : 7 Cara Optimasi Artikel Agar Menarik Pembaca
3. Pengalaman membaca yang menyenangkan
Pengalaman yang menjadi salah satu poin penting dari fungsi utama blog bagi kebutuhan pembaca. Pengalaman membaca yang menyenangkan adalah salah satu cara yang paling sering dilakukan penulis dalam mengoptimalkan tulisannya. Penerapan dari artikel ini yang menjadi poin paling mendasar dalam membuat sebuah artikel. Dari sebuah artikel itulah timbul pengalaman membaca yang baik dan terkesan menyenangkan. Konten adalah salah satu titik berat dari pengalaman membaca yang sesungguhnya, karena dengan isi konten yang bagus tentunya akan membuat pembaca senang.
Oleh karena itu, penting bagi anda untuk menerapkan cara agar pembaca mendapatkan pengalaman yang sesungguhnya. Boleh dibilang apabila anda ingin membuat suatu pengalaman bagi pembaca tentu sulit. Namun, apa salahnya untuk mencoba membangun artikel yang penuh dengan pengalaman yang sangat sulit untuk ditemukan. Google sendiri sudah mengumumkan bahwa apabila ingin membuat blog yang bagus maka, mulailah dengan artikel yang mempunyai pengalaman bagi pembaca. Dibawah ini saya telah merumuskan cara untuk mengoptimalkan pengalaman pembaca.
![]() |
| Source : How to Blog a Book |
- Buat tulisan semenarik mungkin,
- Tempatkan beberapa pengalaman nyata anda atau orang lain,
- Buatlah seakan artikel anda hidup dengan mengajak berbincang pembaca,
- Buat pembaca penasaran dengan isi artikel anda,
- Buatlah artikel sedetail mungkin.
Dari cara diatas saya yakin bahwa pembaca akan mengerti dengan isi artikel anda dan pastinya akan menyukai artikel tersebut. Bergantung dari cara anda menulis artikel yang baik karena tentunya akan sangat mempengaruhi mood pembaca. Jika anda menulis dengan bagus, pembaca akan sangat senang. Sedangkan, apabila anda tidak mempunyai kemampuan untuk menulis bagus mulailah belajar dari sekarang.
4. Mencari bahan referensi
Referensi adalah sesuatu yang menjadi dasar bagi seseorang untuk menentukan benar atau salahnya sebuah konsep. Dengan menemukan referensi yang benar anda dituntut untuk tidak berbohong akan sesuatu. Jika pembaca mencari tentang cara meningkatkan peringkat di google, maka akan banyak tersedia bahan bacaan yang tertera. Dalam salah satu artikel setidaknya ditempatkan beberapa kalimat seperti berikut. Dikutip dari Google.com bahwa untuk masuk dalam peringkat teratas membutuhkan SEO yang bagus menurut Larry Page sebagai CEO. Mencari bahan referensi juga sangat penting bagi anda yang ingin menuliskan sesuatu yang telah ada penelitian karena merupakan hal penting bagi fungsi utama blog.
Dari kalimat diatas anda dapat menyimpulkan bahwa kalimat Dikutip merupakan salah satu kata yang merujuk kepada artikel lainnya. Artikel ini telah dibaca oleh sang penulis artikel dan mulai menuliskannya kembali dan memberikan pengertian kepada pembaca kalau artikel ini memiliki referensi yang kuat. Menurut merupakan kata yang sangat menentukan apakah referensi itu bagus atau tidak karena orang yang dirujuk harus berpengalaman dalam bidang tersebut. Jika anda sudah membuat referensi seperti itu, maka sama saja anda menyediakan bahan referensi kepada pembaca. Pembaca juga akan senang apabila disediakan bahan referensi agar artikel tersebut dapat di percaya kebenarannya.
Pembaca yang berselancar di google biasanya lebih sering untuk memasukkan kata yang merujuk pada referensi sesuatu. Misalnya dia menuliskan bukti penelitian SEO oleh Google. Maka nantinya akan muncul artikel yang merupakan bahan referensi pembelajaran karena telah melalui serangkaian penelitian dan kemudian dipublikasikan.
Demikianlah 4 Fungsi Utama Blog Bagi Kebutuhan Primer Pembaca semoga anda dapat mengerti dan memahami mengenai pembelajaran tersebut. Nantinya silahkan di praktek sendiri cara serta penjelasan diatas. Ingat selalu buat artikel yang menarik bagi pembaca dan memberikan manfaat kepada mereka.



